Selasa, 27 Januari 2026 WIB

Makam Raja Sidabutar di Tomok Rampung Direnovasi, Bupati Samosir Resmikan Bersama Keluarga Sabam Sirait

editor - Selasa, 26 Agustus 2025 22:42 WIB
Makam Raja Sidabutar di Tomok Rampung Direnovasi, Bupati Samosir Resmikan Bersama Keluarga Sabam Sirait

Lina menjelaskan, Social Gracia Community aktif melakukan kegiatan sosial di berbagai daerah dari Sabang sampai Merauke, tanpa membedakan latar belakang masyarakat.

"Hidup yang paling indah adalah ketika kita bisa memberi dan berbagi, sekaligus membangkitkan budaya demi kemajuan pariwisata," tutupnya.

Editor
: editor
SHARE:
 
Tags
 
Komentar
 
Berita Terbaru