Selasa, 27 Januari 2026 WIB

Bupati Langkat Teken MoU dengan UMSU

editor - Kamis, 06 November 2025 16:41 WIB
Bupati Langkat Teken MoU dengan UMSU
Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) terkait pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi, sekaligus bersilaturahmi dengan panitia pelaksana Muktamar Muhammadiyah dan &ls

Ketua PWM Sumut, Prof. Hasyimsyah Nasution, menyampaikan bahwa Muktamar ke-49 akan berlangsung selama lima hari dan diperkirakan menarik sekitar dua juta peserta dari seluruh Indonesia dan mancanegara.

"Kami mengajak seluruh pemerintah daerah untuk turut serta menyemarakkan Muktamar Muhammadiyah di Medan," ujarnya.

UMSU dan Pemkab Langkat Perkuat Kerja Sama Tri Dharma

Rektor UMSU, Prof. Agussani, menjelaskan bahwa MoU ini mencakup berbagai bidang Tri Dharma Perguruan Tinggi, termasuk:

pengembangan akademik dan SDM,

penelitian kolaboratif,

Editor
: editor
SHARE:
 
Tags
 
Komentar
 
Berita Terbaru