Selasa, 27 Januari 2026 WIB

Dinkes Samosir Laksanakan Pelatihan Kader “Ramos Pantas” untuk Percepat Penurunan Stunting

editor - Selasa, 22 April 2025 15:49 WIB
Dinkes Samosir Laksanakan Pelatihan Kader “Ramos Pantas” untuk Percepat Penurunan Stunting

"Kita ingin memastikan tidak ada lagi bayi yang lahir stunting. Karena itu edukasi kepada ibu-ibu sangat penting," tambahnya.

Lebih lanjut, Mawarisa menyampaikan pelatihan kader PMT akan dilakukan secara bertahap di 230 posyandu pada 12 puskesmas se-Kabupaten Samosir. Ia juga mengajak pemerintah desa dan TP-PKK untuk berperan aktif dalam memastikan ketersediaan makanan bergizi bagi ibu hamil dan balita.

"Kami berharap semua pihak, termasuk kepala desa, ikut berperan mendukung percepatan penurunan stunting di Samosir," tutupnya.

Editor
: editor
SHARE:
 
Tags
 
Komentar
 
Berita Terbaru