Rabu, 15 Oktober 2025 WIB

Bupati Langkat Gandeng UNPAB Perkuat Program Beasiswa 1 Desa 5 Sarjana

editor - Rabu, 09 Juli 2025 12:15 WIB
Bupati Langkat Gandeng UNPAB Perkuat Program Beasiswa 1 Desa 5 Sarjana
Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) di daerahnya. Hal ini dibuktikan melalui kerja sama strategis dengan Universitas Pembangunan Panca Budi (UNPAB) yang diresmikan dalam ku

Pemerintah Kabupaten Langkat dan UNPAB sepakat segera merealisasikan program kolaboratif tersebut. Sinergi ini diharapkan mampu mencerdaskan generasi muda, meningkatkan daya saing daerah, dan mempercepat pembangunan berbasis pendidikan.

Bupati Syah Afandin optimistis Program Langkat Cerdas: Beasiswa 1 Desa 5 Sarjana akan berjalan optimal sehingga melahirkan lebih banyak sarjana di seluruh desa, membawa dampak positif bagi kemajuan Kabupaten Langkat.

Editor
: editor
SHARE:
 
Tags
 
Komentar
 
Berita Terbaru